tidak tahu mengapa saya ingin menulis tentang musik . musik bagi saya bukan sekedar hanya hiburan yang enak di telinga. namun lebih dari itu . musik memancarkan energi yang bisa mempengaruhi kesehatan manusia.
sudah lama sekali saya tidak menulis tentang musik sebagi terapi. terapi disini artinya membantu proses pemulihan kesehatan bahkan kelelahan. terakhir kali saya menulis tentang musik dan kegunaannya, saat rentang tahun 2009 ketika saya sedang melakukan kegiatan bakti yoga penyembuhan kurang lebih selama 1 tahun 4 bulan.
dan terakhir kali membaca tulisan saya tentang musik sebagai hiburan dan pelajaran , saat mengedit buku pertama saya yang berjudul : ANAHATA , Motivasi Inspirasi. dan buku ini saat ini sudah menemukan jiwanya dan hidup. setiap orang yang membelinya artinya jiwanya bersentuhan dengan jiwa buku saya.
saat menulis ini , saya sedang menyimak sebuah musik tapi bukan sebuah musik biasa. sebuah musik yang mengiringi seorang seniman wanita budha dari Nepal. dia seorang biksuni yang menyanyikan lagu lagu berisi mantra budha. lagu yang sedang saya dengarkan saat ini adalah Maha Karuna Dharani. energi di tubuh saya bergetar mendengar lagu ini. bahkan kulit saya merinding selama berulang ulang menyimak lagu ini.
bagi saya sebuah lagu dan musik mengisi energi halus yang diperlukan lapisan tubuh kita yang lebih halus. getaran yang di pancarkan lagu maha karuna dharani yang di nyanyikan oelh biksuni budha dari Nepal ini, sangat baik menenangkan dan menetralkan energi negatif . jika pikiran anda sedang resah dan perasaan anda sedang kacau . lagu ini akan mentralkan semua kekacauan itu dan menyelaraskan kembali energi ditubuh anda.
bulan yang lalu saya lebih banyak mengeksplorasi lagu bernuansa latin yang menyanyikan syair rohani katolik. yang memberi efek menenangkan dan membuat santai serta damai. tapi dalam mimpi saya belum mendengar suara lagu tersebut.
nampaknya malam ini saya kembali menyimak musik dari Negeri Budha. karena kemaren siang saya bermimpi di tepi laut , dalam mimpi saya berkumpul dengan teman teman dari komunitas spiritual Indonesia .muncul banyak setan setan dari dalam laut berterbangan di angkasa mengepung kelompok kami yang sedang melakukan pertemuan . setan setan itu menyerang kami dari atas.
karena mimpi , bisa saja semua orang melakukan hal hal yang di luar logika. setiap dari kami mengeluarkan ketrampilan menghalau setan setan tersebut. dengan membentuk perisai cahaya di atas kami. anehnya yang muncul dari ingatan saya bukan doa tapi mantra . mantra bahasa sansekerta saya senandungkan dengan konsenttrasi penuh sambil kedua telapan tangan menghadap ke atas mengerahkan energi prana dengan kekuatan penuh. dan munculah cahaya dari kedua telapak tangan saya memancar ke angkasa ke arah setan setan yang sedang turun menyerang kami dengan energi sinar sinar hitam mirip panah panah.
pada saat itu teman teman yang menggunakan masing masing ketrampilannya. tiba tiba ada alunan banyak suara mengikuti alunan mantra sansekerta yang saya baca. sehingga suara mantra sansekerta itu bergema keras. dan tiba tiba kondisi hening . laut menjadi beku.sampai pinggir pantai. airnya menjadi es. sepi dan yang ada di tepi pantai yang airnya membeku itu hanyalah 2 orang penarik sampan. yang mengajak saya segera beranjak dari tempat tersebut sebelum air laut kembali mencair. nampaknya kawan kawan sudah pulang ke tempat masing masing. dan saya pun beranjak pulang .
sebuah mimpi yang aneh , tapi ini mengingatkan saya pada efek sebuah lagu mantra yang setiap hari saya baca. bahwa sekitar 2 tahun yang lalu. ada literatur yang saya saya temukan menyebutkan bahwa. jika kamu diserang unsur kejahatan baik sihir atau dari golongan mahluk halus jahat. ucapkanlah mantra ini. maka siapapun mahluk jahat harus diam dan bersikap merangkapkan kedua tangan di depan dada. membuang semua senjata. unsur kata ini di pakai banyak mantra. mungkin karena mimpi inilah saya kembali bermeditasi dengan membaca mantra seperti yang saya lakukan tahun lalu.
karena alasan situasi lingkungan yang memancarkan terlalu banyak energi negatif dan jahat dari diri manusia. maka diperlukan mantra yang bekerja efektif di jaman kali yuga . mantra yang cepat memurnikan energi negatif berupa pikiran buruk , perasaan kebencian bahkan black magic. jaman kali yuga adalah saat ini . yaitu jaman di mana dharma sudah akan habis atau tidak tersisa. jikalaupun tersisa itu karena hasil perbuatan baik seseorang dimasa lalu yang menyebabkan dia masih mengenal dharma.
tahun 2012 ,adalah jaman kaliyuga yang merupakan titik puncak pertarungan unsur dharma dan a dharma. yaitu unsur baik dan jahat dalam diri manusia bertarung . begitu pula di masyarakat .dan di jawa ini . kondisi perang dharma dan a dharma ternyata sudah di mulai dan sudah sampai di rumah saya. yaitu tubuh saya. dan setiap orang yang belajar spiritual mau tidak mau harus ikut menanggung efek pertempuran ini , mau memenangkan kebaikan atau kejahatan di dalam diri anda sendiri.
semoga kita semua di bebaskan dari penderitaan, permusuhan dan dendam. semoga kita semua di bebaskan dari penyakit dan mara bahaya. semoga semua mahluk berbahagia dapat hidup rukun dalam damai dan cinta kasih. untuk mewujudkan itu semua perlu ilmu. maka belajarlah menguasai ilmunya.
salam,
edy pekalongan
sudah lama sekali saya tidak menulis tentang musik sebagi terapi. terapi disini artinya membantu proses pemulihan kesehatan bahkan kelelahan. terakhir kali saya menulis tentang musik dan kegunaannya, saat rentang tahun 2009 ketika saya sedang melakukan kegiatan bakti yoga penyembuhan kurang lebih selama 1 tahun 4 bulan.
dan terakhir kali membaca tulisan saya tentang musik sebagai hiburan dan pelajaran , saat mengedit buku pertama saya yang berjudul : ANAHATA , Motivasi Inspirasi. dan buku ini saat ini sudah menemukan jiwanya dan hidup. setiap orang yang membelinya artinya jiwanya bersentuhan dengan jiwa buku saya.
saat menulis ini , saya sedang menyimak sebuah musik tapi bukan sebuah musik biasa. sebuah musik yang mengiringi seorang seniman wanita budha dari Nepal. dia seorang biksuni yang menyanyikan lagu lagu berisi mantra budha. lagu yang sedang saya dengarkan saat ini adalah Maha Karuna Dharani. energi di tubuh saya bergetar mendengar lagu ini. bahkan kulit saya merinding selama berulang ulang menyimak lagu ini.
bagi saya sebuah lagu dan musik mengisi energi halus yang diperlukan lapisan tubuh kita yang lebih halus. getaran yang di pancarkan lagu maha karuna dharani yang di nyanyikan oelh biksuni budha dari Nepal ini, sangat baik menenangkan dan menetralkan energi negatif . jika pikiran anda sedang resah dan perasaan anda sedang kacau . lagu ini akan mentralkan semua kekacauan itu dan menyelaraskan kembali energi ditubuh anda.
bulan yang lalu saya lebih banyak mengeksplorasi lagu bernuansa latin yang menyanyikan syair rohani katolik. yang memberi efek menenangkan dan membuat santai serta damai. tapi dalam mimpi saya belum mendengar suara lagu tersebut.
nampaknya malam ini saya kembali menyimak musik dari Negeri Budha. karena kemaren siang saya bermimpi di tepi laut , dalam mimpi saya berkumpul dengan teman teman dari komunitas spiritual Indonesia .muncul banyak setan setan dari dalam laut berterbangan di angkasa mengepung kelompok kami yang sedang melakukan pertemuan . setan setan itu menyerang kami dari atas.
karena mimpi , bisa saja semua orang melakukan hal hal yang di luar logika. setiap dari kami mengeluarkan ketrampilan menghalau setan setan tersebut. dengan membentuk perisai cahaya di atas kami. anehnya yang muncul dari ingatan saya bukan doa tapi mantra . mantra bahasa sansekerta saya senandungkan dengan konsenttrasi penuh sambil kedua telapan tangan menghadap ke atas mengerahkan energi prana dengan kekuatan penuh. dan munculah cahaya dari kedua telapak tangan saya memancar ke angkasa ke arah setan setan yang sedang turun menyerang kami dengan energi sinar sinar hitam mirip panah panah.
pada saat itu teman teman yang menggunakan masing masing ketrampilannya. tiba tiba ada alunan banyak suara mengikuti alunan mantra sansekerta yang saya baca. sehingga suara mantra sansekerta itu bergema keras. dan tiba tiba kondisi hening . laut menjadi beku.sampai pinggir pantai. airnya menjadi es. sepi dan yang ada di tepi pantai yang airnya membeku itu hanyalah 2 orang penarik sampan. yang mengajak saya segera beranjak dari tempat tersebut sebelum air laut kembali mencair. nampaknya kawan kawan sudah pulang ke tempat masing masing. dan saya pun beranjak pulang .
sebuah mimpi yang aneh , tapi ini mengingatkan saya pada efek sebuah lagu mantra yang setiap hari saya baca. bahwa sekitar 2 tahun yang lalu. ada literatur yang saya saya temukan menyebutkan bahwa. jika kamu diserang unsur kejahatan baik sihir atau dari golongan mahluk halus jahat. ucapkanlah mantra ini. maka siapapun mahluk jahat harus diam dan bersikap merangkapkan kedua tangan di depan dada. membuang semua senjata. unsur kata ini di pakai banyak mantra. mungkin karena mimpi inilah saya kembali bermeditasi dengan membaca mantra seperti yang saya lakukan tahun lalu.

tahun 2012 ,adalah jaman kaliyuga yang merupakan titik puncak pertarungan unsur dharma dan a dharma. yaitu unsur baik dan jahat dalam diri manusia bertarung . begitu pula di masyarakat .dan di jawa ini . kondisi perang dharma dan a dharma ternyata sudah di mulai dan sudah sampai di rumah saya. yaitu tubuh saya. dan setiap orang yang belajar spiritual mau tidak mau harus ikut menanggung efek pertempuran ini , mau memenangkan kebaikan atau kejahatan di dalam diri anda sendiri.
semoga kita semua di bebaskan dari penderitaan, permusuhan dan dendam. semoga kita semua di bebaskan dari penyakit dan mara bahaya. semoga semua mahluk berbahagia dapat hidup rukun dalam damai dan cinta kasih. untuk mewujudkan itu semua perlu ilmu. maka belajarlah menguasai ilmunya.
salam,
edy pekalongan
Komentar